Selasa, 27 November 2012
METODOLOGI PENELITIAN (Metode Riset)
3.1 Data Penelitian
Objek dalam penelitian ini adalah RSUD Kota Bekasi yang beralamat di Jl. Pramuka No. 29, Kota Bekasi. Data yang didapat berdasarkan kuesioner, diambil dari (Johanes Suprapto) yang dibagikan terhadap 50 responden.
3.2 Variabel Penelitian
Variabel yang diuji dalam penelitian ilmiah ini terdiri dari 5 dimensi yaitu:
1) Kehandalan: Bagaimana ketepatan dan kecepatan dokter dan perawat dalam menangani pasien.
2) Keresponsifan: Bagaimana kepekaan dokter dan perawat terhadap pasien rawat inap.
3) Keyakinan: Bagaimana pengetahuan dan kemampuan dokter dan perawat dalam menangani pasien.
4) Empati: Bagaimana kemampuan perawat dalam memahami pasien yang sakit.
5) Berwujud: Bagaimana kualitas bangunan atau tempat, kualitas kamar, toilet, dan kenyamanannya.
3.3 Tahapan Penelitian
Tahapan dalam melakukan penelitian ilmiah ini adalah sebagai berikut:
Riset Lapangan (Field Research)
Wawancara: teknik pengumpuln data yang dilakukan dengan cara tanya jawab kepada responden pada RSUD Kota Bekasi..
Kuesioner: menggunakan kuesioner yang disiapkan untuk wawancara dengan responden RSUD Kota Bekasi
Observasi: dengan mendatangi RSUD Kota Bekasi untuk mendaptkan data yang diperlukan.
3.4 Model Penelitian
Model penelitian ini adalah menggunakan Chi Square dan skala Likert.
Chi Square adalah alat analisis yang digunakan untuk menghitung perbandingan antara frekuensi observasi atau yang benar-benar terjadi (fo) dengan frekuensi harapan (fe) yang didasarkan pada hipotesis tertentu.
Rumus Chi Square:
X2 = S (fo-fe)2
fe
dimana : X2 : Chi Square hitung
fo : frekuensi observasi.
fe : frekuensi harapan.
H0 = Pasien pada RSUD Kota Bekasil tidak puas terhadap pelaynan yang diberikan.
Ha = Pasien pada RSUD Kota Bekasi puas terhadap pelayanan yang diberikan.
Untuk mencari fe digunakan rumus:
fe = Pr x Pc x n
dimana : Pr : Proporsi baris total
Pc : Proporsi kolom
n : Jumlah data
Skala Likert adalah alat analisis yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau kelompok orang tertentu tentang fenomena sosial.
Rumus Skala Likert:
NIK = Nilai Bobot : Kategori Penilaian
dimana: NIK: Nilai Indeks Kerja
Nilai Bobot: (Kategori Penilaian x Bobot masing-masing)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Dapatkan Bonus Freechip Deposit Via OVOpay Indonesia!
BalasHapusProses Cepat, Praktis, Tidak Ada Jam Offline
Syarat & Ketentuan Bonus Berlaku Untuk Semua User ID Di Bolavita
Ayo Gabung Bersama Bolavita Di Website www. bolavita .site
Untuk Info, Bisa Hubungi Customer Service Kami ( SIAP MELAYANI 24 JAM ) :
BBM: BOLAVITA
WA: +628122222995